The DaVinci Code, Layakkah Dipercaya?

The DaVinci Code

The DaVinci Code

The Da Vinci Code (TDVC) adalah salah satu novel terlaris dalam dekade ini, yang ditulis oleh seorang novelis ternama yaitu Dan Brown. Setelah sukses disajikan dalam bentuk novel, ternyata inipun disajikan dalam bentuk layar lebar yang telah diputar secara serentak di seluruh dunia pada pertengahan Mei 2006 lalu, termasuk di Indonesia.

Penyesatan & Penghujatan Yang Terjadi Dalam TDVC

Novel dan film ini memang diharapkan dapat mengguncang iman. Paling tidak, ada 3 point pokok penyesatan & penghujatan yang terjadi di dalamnya, yaitu:

  1. Dan Brown menjelaskan bahwa Yesus bukanlah Tuhan, melainkan manusia biasa dan Kaisar Konstantin lah yang menjadikan Yesus sebagai Tuhan, melalui Konsili Nicea tahun 325.
  2. Kitab Perjanjian Baru yang digunakan oleh orang Kristen saat ini adalah himpunan dari kitab-kitab yang disusun oleh Kaisar Konstantin melalui Konsili Nicea.
  3. Yesus menikah dengan Maria Magdalena dan memiliki seorang putri.
Posted in Resources, Sermon Series

Firman Tuhan Hari Ini

[19] Allahku akan memenuhi segala keperluanmu menurut kekayaan dan kemuliaan-Nya dalam Kristus Yesus. [20] Dimuliakanlah Allah dan Bapa kita selama-lamanya! Amin. (Filipi 4:19-20 TB)

Word Of The Day

[19] And my God will meet all your needs according to his glorious riches in Christ Jesus. [20] To our God and Father be glory for ever and ever. Amen. (Philippians 4:19-20 NIV)

Congregations

Hong Kong Skyline
Macao Tower
Yuen Long